Home Daerah Pengukuhan dan Coaching Clinic Basic Pengurus PERPANI Bateng

Pengukuhan dan Coaching Clinic Basic Pengurus PERPANI Bateng

1,396
0
SHARE
Pengukuhan dan Coaching Clinic Basic Pengurus PERPANI Bateng

Keterangan Gambar : Pengukuhan dan Coaching Clinic Basic Pengurus Persatuan Panahan Indonesia (PERPANI) Kabupaten Bangka Tengah masa bakti 2020-2024 di Gedung Diklat Bangka Tengah, Jum'at (06/03/2020).

Pengukuhan Pengurus PERPANI Kabupaten Bangka Tengah dilakukan oleh Pengurus Provinsi PERPANI yakni Ebby Wibisana.

Selain itu, dikesempatan yang sama juga dilaksanakan coaching clinic basic oleh Buyung Ristiyono dari Jakarta dengan menekankan materi pada manfaat memanah, teknik dasar memanah, safety procedure, pengenalan alat panah, shooting session dan diselingi dengan permainan.

Kegiatan dihadiri Plt. Koni Bangka Tengah, Perwakilan Danramil Koba, Perwakilan Polres Bangka Tengah, Kepala BKPSDMD Bangka Tengah, Pengurus PERPANI, Perwakilan KNPI Bangka Tengah, Perwakilan OPD Bangka Tengah dan pelajar SMA/ SMK sederajat di Koba.